Manggarai Timur, MC - Stunting. Sebuah istilah kesehatan yang menggambarkan kondisi gagal pertumbuhan pada anak (tubuh dan otak) akibat kekurangan gizi dalam waktu yang lama sejak janin dalam kandungan sampai awal kehidupan anak (1000 hari pertama kelahiran).  Persoalan Stunting, akan berdampak langsung pada laju pertumbuhan ekonomi, sebagai akibat rendahnya kualitas daya saing dan produktivitas. Akibatnya Stunting menjadi tantangan yang teramat serius, ditengah upaya pemerintah pusat memanfaatkan bonus demografi, sebagai kekuatan baru pembangunan dalam menghadapi persaingan global.

Manggarai Timur, MC- Bersama Universitas Gadjah Mada (UGM) Pemerintah Kabupaten Manggarai Timur melaksanakan kegiatan Coaching Clinic Penyusunan Rancangan RPJMD selama tiga hari yang akan berakhir pada hari Rabu (03/4/2019) di Lehong Borong. Didampingi para tenaga ahli UGM, ASN dari berbagai OPD ini, membahas berbagai isu strategis yang akan memberi dampak signifikan bagi Kabupaten Manggarai Timur. Kegiatan ini diharapkan mampu menyamakan persepsi antar OPD terkait isu strategis dan tahapan penyusunan RPJMD.

Manggarai Timur –MC - Bupati Manggarai Timur, Agas Andreas, membuka kegiatan Rapat Koordinasi Pembangunan Pertanian Tahun 2019 dan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Pertanian Kabupaten Manggarai Timur Provinsi NTT 2019-2024 pada Senin (25/03) di Aula Kantor Bupati, Lehong-Borong. Kegiatan yang berlangsung selama dua hari dari tanggal 25-26 Maret 2019 menghadirkan seluruh stakeholder pertanian, yakni BPTP Provinsi NTT, Scoopi, Rikolto Veco – Indonesia, LSM GNI, pengurus MPIG, Asnikom, Bank BRI, BNI Cabang Borong, Bank NTT dan para petugas lapangan Dinas Pertanian yang terdiri Menteri Tani, PPL, Pengamat Hama, dan Petugas Pusat Kesehatan Hewan.

Borong – Dalam rangka mewujudkan teladan Kepala Daerah, DPRD, Forkompinda, dan Instansi Vertikal kepada masyarakat dan Wajib Pajak dalam pemenuhan kewajiban kenegaraan berupa Penyampaian SPT Tahunan Pajak Penghasilan Orang Pribadi secara elektronik, KPP Pratama Ruteng mengadakan Pekan Panutan Penyampaian SPT Tahunan Orang Pribadi melalui E-Filing yang diselenggarakan di Kantor Bupati Manggarai Timur pada hari Senin 25 Maret 2019.

Manggarai Timur – MC – Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Nusa Tenggara Timur bersama Badan KesbangPol Kabupaten Manggarai Timur, menyelenggarakan kegiatan Sosialisasi Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 Tentang Pemilihan Umum Tingkat Provinsi Nusa Tenggara Timur di Borong pada Senin (25/3/2019).

Kegiatan yang dibuka secara resmi oleh Bupati Manggarai Timur, Agas Andreas ini, menghadirkan Kepala Bidang Politik Badan KesbangPol Provinsi NTT, Drs. Adi E. Mandala, M.Si dan Komisioner KPU Kabupaten Manggarai Timur, Adrianus Armin sebagai nara sumber.

Manggarai Timur, MC-Anggota DPRD Provinsi NTT dari Fraksi Partai Demokrat Bonifasius Djebarus memanfaatkan masa reses untuk menyampaikan sosialisasi Perda APBD Provinsi NTT Tahun Anggaran 2019 terutama penyebaran program kegiatan APBD Provinsi NTT Tahun Anggaran 2019 di Kabupatn Manggarai Timur.

Wakil Bupati Manggarai Timur, Stefanus Jaghur memimpin secara langsung kegiatan sosialisasi ini. Stefanus Jaghur menyampaikan apresiasinya atas dukungan Pemerintah Provinsi NTT bagi pembangunan di Kabupaten Manggarai Timur.

We have Android App!

Install Manggarai Timur App for better Browsing

Download

ANGGOTA DPRD

  • AGUSTINUS TANGKUR

    AGUSTINUS TANGKUR, S. AP

  • BERNADUS NUEL

    BERNADUS NUEL, SH

  • ABUBAKAR NASIDIN

    ABUBAKAR NASIDIN, A.MD

  • AMBROSIUS DON

    AMBROSIUS DON, SS

  • BAUL KAMELUS

    DRS. BAUL KAMELUS

  • BONAVANTURA JEMARUT

    BONAVANTURA JEMARUT, SH

  • DONATUS DJEMATU

    DONATUS DJEMATU, SM

  • DAMU DAMIANUS

    DAMU DAMIANUS, S.Sos, MM

  • BONEFASIUS ASAK JERAMAT

    BONEFASIUS ASAK JERAMAT, A.Md

  • EVARISTUS SERI SUWARDI

    EVARISTUS SERI SUWARDI

  • FERDINANDES ALFA

    FERDINANDES ALFA

  • FERDINANDUS MAZMUR

    FERDINANDUS MAZMUR, S.PI

  • FLORENSIA PARERA

    FLORENSIA PARERA

  • GORGONIUS DREPLA BAJANG

    IR. GORGONIUS DREPLA BAJANG

  • HERMAN HARDI

    HERMAN HARDI, SH

  • JAFAR PETRUS

    JAFAR PETRUS, SH

  • JEMAIN UTSMAN

    JEMAIN UTSMAN, S.AG

  • LAURENSIUS BONAVENTURA BURHANTO

    LAURENSIUS BONAVENTURA BURHANTO, S.Sos

  • LUCIUS MODO

    LUCIUS MODO, S.FIL

  • RIKARDUS DIAMIL RUNGGAT

    RIKARDUS DIAMIL RUNGGAT, S.IP

  • SALESIUS MEDI

    SALESIUS MEDI

  • SIFRIDUS ASMAN

    SIFRIDUS ASMAN

  • TARSAN TALUS

    TARSAN TALUS, A.MD

  • VINSENSIUS REAMUR

    VINSENSIUS REAMUR, SE

  • TARSISIUS SJUKUR

    TARSISIUS SJUKUR, SS

  • Yosep Ode

    YOSEF ODE

JDIH Manggarai Timur

NEWSLETTER

Please enable the javascript to submit this form

LOKASI KAMI :